Kamis, 11 November 2010

IIE (ITS Inovation Expo) 2010 the last day

Saya kabarkan langsung dari IIE 2010,,kutu buku
dalam rangka menyambut ulang tahun ITS (Institut Teknologi Sepuluh November) yang ke 50,,
ITS mengadakan IIE, dimana dalam acara ini setiap jurusan dalam lingkungan ITS berlomba untuk memamerkan produk produk hasil mencari ilmu mereka selama ini,,
Yuk,, mari kita bahas satu persatu :
Stand Jurusan Teknik Elektro

Robot

Emulator Gamelan

Pertama dari Jurusan Teknik Elektronika ITS Surabaya,, transformer*
dimana mengusung tema high end technology,,
Di standnya terdapat berbagai macam hal yang berhubungan dengan kelistrikan dan ke robotan,,
salah satunya ada robot line tracer dan yang paling menarik di sini adalah Emulator Gamelan,,
yang di simulasikan dengan sebuah software made in sendiri dari salah satu mahasiswa di Teknik Elektronika, di mana pengunjung dapat berlatih untuk memainkan gamelan via laptop,, tanpa harus memainkannya langsung dengan alat gamelan itu sendiri tepuk tangan 

Stand Despro

Hasil Karya
Wildan di satand Despro
For Sale
Yah, ini dari Despro ITS,, bajak laut*
Dengan ide ide nya yang unik mereka mendesain barang barang unik mulai dari komik, lukisan,desain mobil, dan yang paling menarik di stand Despro ini ,, mereka menjual model kapal selam pasopati yang mirip dengan aselinya..
Ada juga jembatan suramadu lho,, sayang gak kepotret gambarnya pipi memerah

 
EEPIS stand
Mbak Sri
Bomb tamer robot
Nah,, ini dia kampus saya yang tercinta EEPIS (Electronic Engineering Politecnic Institute of Surabaya),,
repot yah?
gampangane poltek elektro negeri suroboyo,, hehe tersenyum lebar
Apa ja yang da disini??
buanyak dong,, mulai dari robot, mobil ampe ke bidang visual broadcast,,
di sini terdapat beberapa robot ada si robot joget Mbak Sri dan ada si penjinak Bomb (yang aku lupa namae apa) menjulurkan lidah
Ada jugak mobil listrik,, dan video dari anak anak broadcast yang selalu tampil pede keren
keren keren kan??
Acara ini dimulai dari hari Sabtu tgl 6 sampai dengan hari ini tanggal 10 November 2010,,
Selama 4 hari itu banyak kegiatan menarik yang sayangnya tak terliput oleh saya, dikarenakan di kampus lagi ada UTS, hehe
Masih banyak stan stan dari berbagai jurusan di ITS yang juga belum terliput,,
Jangan lupa komentar berhargamu tuk ditinggalakan disini ya,, sampai jumpa di next post melambaikan tangan

Anda sedang membaca artikel tentang IIE (ITS Inovation Expo) 2010 the last day dan anda bisa menemukan artikel IIE (ITS Inovation Expo) 2010 the last day ini dengan url https://regaliaprima.blogspot.com/2010/11/iie-its-inovation-expo-2010-last-day.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel IIE (ITS Inovation Expo) 2010 the last day ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link IIE (ITS Inovation Expo) 2010 the last day sebagai sumbernya.

1 komentar:

Luqman Huda mengatakan...

wew...ruameee...

Posting Komentar

 

Regalia Prima © 2010

Blogger Templates by Splashy Templates